^_^


Tersenyumlah meski sedikit...
lagi-lagi, hampir....
hahaha...
sedih iya
plong juga iya
tapi semangat juga ada.

Hari ini Pantia Lomba Foto YPHL (peduli Hutan) mengumumkan pengumuman hasil lombanya,
sebelumnya, 2 minggu lalu, panitia mengirimkan email bahwa salah satu fotoku masuk final (babak terakhir setelah lolos dua tahapan seleksi sebelumnya), seneng juga sih bisa masuk di sekitar 30-an foto terbaik dari 900-an foto peserta.
Nama Pemenang telah diumumkan, dan namaku tidak ada di sana,,,hehe...

Sebulan sebelumnya, Blog Sekolah yang kutulis juga masuk nominator Blog Edukatif Terbaik yang digelar Pustekkom Diknas, tapi (alhamdulillah) belum masuk daftar pemenang juga. Hihi...

Ya...
this is life...
Seperti yang kukatakan sendiri di depan anak2 INSEL FMIPA UNDIP kemarin, bahwa kegagalan bukanlah kegagalan, itu adalah cara Allah mengatakan bahwa Ia sedang menyiapkan moment terbaik untuk kita, disaat itulah kita akan menjadi pribadi terbaik dan pemenang terbaik. Dan sementara menunggu saat itu tiba, itulah juga saatnya buat kita untuk memperbaiki diri selalu.

Masih panjang jalan yang harus ditempuh...
Jagalah Semangatmu!!
(menyemangati diri sendiri nih! hehe)

Btw, thx a lot buat temen2 yg selama ini telah dengan tulus mendoakan dan mendukung dengan caranya masing-masing,
insyallah Allah akan membalasnya, dengan lebih baik...

Diposkan oleh doniriadi.blogspot.com Monday, December 01, 2008

4 komentar

  1. Anonymous Says:
  2. Tidak ...
    bagi saya semua itu adalah kemenangan. minimal adalah kemenangan dalam menjaga semangat untuk terus berjalan...

     
  3. Okas Says:
  4. kegagalan itu dinikmati hehehe...
    apa kabar?

     
  5. bapake dan okas...
    hehehe...iya nih...alhamdulillah, Allah masih menganugerahi semangat tak putus2 buat berkarya...untuk masa ini dan masa depan nanti...

    kabar baik selalu,
    hope u too..

     
  6. pokoke menang terus! setuju bapakethufail..

     

Subscribe here

Better Place For Children